Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 31, 2020

Ideologi Pancasila menjaga Perdamaian Dunia

Gambar
Ideologi Pancasila menjaga Perdamaian Dunia Bangsa indonesia telah cukup makan asam garam dalam pergaulan internasional dan telah mengadakan hubungan damai melalui perdagangan dengan bangsa India, Cina, Persia, Arab, Portugis, Inggris dan Belanda. Kehalusan budi pekerti dan sikap ramah tamah bangsa indonesia itu di salahgunakan oleh bangsa lain sebagai alat untuk kemudian menjajah bangsa indonesia. Keinginan akan hidup damai bangsa indonesia dikotori oleh konflik dan peperangan akibat ulah penjajah. Meskipun demikian jika kita menengok kembali ke peristiwa sidang Badan Penyeldikik Usaha Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia tanggal 29 Mei 1945 sampai dengan 1 Juni 1945, pada waktu Bung Karno sebagai pembicara mengenalkan agar pancasila dijadikan dasar negara donesia merdeka, ditegaskan bahwa kita bukan saja harus mendirikan negara indonesia merdeka tetapi harus menuju pula kepada kekeluargaan bangsa bangsa, menuju persatuan, menuju persaudaraan dunia. Pada tanggal 1 Juni 1945 Bun